Cap Go Meh di Bulan Puasa, Suryakencana Jadi Ruang Publik yang Menyatukan
Di hari biasa, Jalan Suryakencana adalah ruang lalu lintas dan perdagangan. Orang datang untuk berbelanja, bekerja, atau sekadar melintas. Namun pada 3 Maret 2026, jalan ini kembali direncanakan berubah fungsi. Cap Go Meh Bogor menjadikannya ruang publik yang hidup, tempat warga berkumpul, berinteraksi,